Tag: transkrip voice note
-
Memahami Fitur Transkrip Pesan Suara WhatsApp yang Baru
Pernahkah Anda merasa enggan mendengarkan pesan suara dari teman di WhatsApp? Mungkin karena Anda berada di ruang terbuka, di tempat yang bising, atau sedang berkumpul dengan orang lain dan khawatir percakapan Anda terdengar? Jika ya, Anda tidak sendirian. Banyak pengguna WhatsApp menghadapi dilema serupa. Namun, kabar baiknya adalah WhatsApp kini memiliki solusi untuk masalah ini….